Tag: terrorism

Nasional

Membincang Terrorism, Menguak Fakta

Inpasonline, 11/11/09

Ada sebuah kata yang hingga kini masih terus dicari definisinya: terrorism. Apa itu terrorism? Apakah definisi terrorism itu sekedar ‘the use of violence for political ends and includes any use of violence for the purpose putting the public or any section of the public in fear (Pasal 14 ayat 1 The Prevention of Terrorism Act 1984)’?