KONSEP MISTAQ DAN FITRAH KEMANUSIAAN: Suatu Penjelasan tentang Dasar Beragama
Oleh : Ahmad Kholili Hasib inpasonline.com...
Imam Al-Ghazali Dalam Islamia-Republika November
inpasonline,20/11/2009
Jurnal Pemikiran Islam Republika, Islamia, kembali menyapa pembaca di bulan November ini. Halaman yang terbit di Harian Republika khusus tiap Kamis kedua ini selalu konsisten membawakan khazanah pemikiran Islam. Bulan ini, jurnal yang terbit atas kerjasama Republika dengan INSISTS ini mengulas secara panjang lebar peran dan pemikiran Imam Al-Ghazali. Rupanya, Imam Al-Ghazali mempunyai pengaruh yang sangat besar bagi umat Islam dan manusia secara umum menurut para penulisnya ini.